Macam Macam Baju Anak Motif Polkadot

Macam Macam Baju Anak Motif Polkadot - cocok di pakai di segala suasana.  Bisa untuk bermain, acara santai, ke acara pesta, dll. Polkadot memang kesannya jadul, namun sekarang ini motif ini lagi Trend dan hit lagi, sebenarnya motif polkadot ini motif segala jaman, selalu kelihatan Mempesona Bila dipakai.
Sejarah polkadot sendiri dimulai pada akhir abad 19, pada waktu itu ada perusahaan tekstil yang memproduksi kain bermotif titik-titik dalam ukuran terbesar, inspirasinya diambil  dari sebuah telegraf di tahun 1852 yang berisi kode morse yang terdiri dari titik (“dot”) dan garis (“dash”). Istilah “polka dot”  sendiri pertama kali digunakan di tahun 1854 di majalah The Yale, volume 122, halaman 7.
Pada jaman dulu Saking boomingnya polkadot, sampai-sampai minnie mouse pake motif polkadot juga.
Karena itu motif polkadot pada dress anak membuat penamnpilan anak makin lucu, girly, cantik dan elegan dan sebgainya. Untuk santai pilihlah polkadot dengan warna yang cerah, untuk acara formal pilih yang sedikit gelap, atau warna hitam biar terlihat cantik dan elegan.

Dress Anak Motif Polkadot
Dress anak polkadot putih bintik hitam

Dress Anak Motif Polkadot
Dress anak mootif polkadot coklat bintik putih

Dress Anak Motif Polkadot
Dress anak polkadot merah binitk putih

Dress Anak Motif Polkadot
Dress anak polkadot hitam bintik putih

Ditulis Oleh : salah masuk // 14.24
Kategori: